Kurangi Makan Membuat Umur Panjang |
Penemuan ini berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh tikus dan lalat jenis drosophila kedua hewan ini memiliki kemiripan gen dengan manusia sehinga diambil untuk bahan penelitian.
Para peneliti melakukan percoban dengan mengurangi makanan kedua makanan ini sebanyak 40% dari hasil pengamatan ternyata hewan percobaan yang dikurangi makananya mampu bertahan hidup lebih lama 30 % dibandingkan dengan hewan yang makan dengan jumlah yang cukup besar.
Karen kesaman gen kedua hewaan ini berati penemuan ini akan berpengaruh juga dengan manusia sehinga manusia yang mengurangi jumlah porsi makanya akan sama dengan hewan percoban tadi yang akan bertahan hidup lebih lama dibandingkan dengan manusia yang makan banyak.
Dengan adanya temuan ini, orang-orang diharapkan mempertimbangkan kebiasan makan mereka dengan hanya mengambil porsi lebih sedikit agar hidup lebih panjang.
sumber