Info Terbaru

Cara Mengetahui Pagerank Secara Online | BLOG BERBAGI

BLOG BERBAGI - Google PageRank (PR Google) adalah salah satu metode yang digunakan Google untuk menentukan relevansi sebuah Blog/Website.  Blog/Website  yang penting akan menerima PageRank yang lebih tinggi dan akan muncul di bagian atas hasil pencarian. Google PageRank (PR) memiliki tingkatan dari 0-10. Google Pagerank didasarkan pada backlink sebuah Blog/Website. Semakin tinggi kualitas backlink maka pagerank google akan lebih tinggi. Meningkatkan peringkat Blog/Website (membangun kualitas link) sangat penting jika Anda ingin meningkatkan peringkat Blog di mesin pencari.


Berikut adalah alat untuk mengetahui pagerank. Anda tinggal memasukkan URL Blog/Website anda kedalam box kemudian tekan Check Pagerank dan tunggu sampai ppengecekan selesai. cukup sederhana kan. semoga bermanfaat. 

Enter URL:
(e.g. yourwebsite.com)
Powered by: WebToolHub.com